PENGUMUMAN SELEKSI ONLINE



Berdasarkan seleksi online pada Sabtu, 7 Mei 2016 maka dewan juri memutuskan hasil sebagai berikut :

A. MR.BC (Medical Record Brain Competition)

Peserta terbaik berdasarkan regional :
1. Jawa Timur : Ayuci Herdaningsih dkk dari Politeknik Jember
2. Jawa Tengah : Etis Julia P dkk dari APIKES Citra Medika
3. Jawa Barat dan DKI Jakarta : Syifa Iqlima dkk dari Politeknik Piksi Ganesha
4. DIY : Nayli Nur dkk dari Universitas Gadjah Mada

Peserta terbaik berdasarkan nilai :
1. Fitrianingsih dari Stikes Buana Husada Ponorogo
2. Eiska Rohmania dari Politeknik Jember
3. Mela Nuryanti dari Poltekkes Tasikmalaya
4. Andra Dwitama dari IIK Kediri
5. Khoerul Amri dari Politeknik Piksi Ganesha
6. Paramita Maharani dari Politeknik Jember
7. Etty Safitri dari Poltekkes Tasikmalaya
8. Dwi Ratnasari dari Stikes Yayasan Dr. Soetomo

Jika ingin mengetahui nilai bisa klik disini

B. MR.CW (Medical Record Crossword)

1. Ratna Kusuma Dewi dari Poltekkes Kemenkes Semarang
2. Any Oktavia Purnama Sari dari Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya\
3. Ria Rachmawati dari APIKES Citra Medika
4. Desi Tri Rahayu dari IIK Bhakti Wiyata Kediri
5. Siti Rohimah dari Stikes Bina Permata Medika
6. Atikah Suri Pan dari Universitas Esa Unggul

Jika ingin mengetahui nilai bisa klik disini

C. MR.DC (Medical Record Debate Competition)

1. Defin Merlinesia dkk dari Universitas Gadjah Mada
2. Novianti Wahyuni dkk dari Poltekkes Tasikmalaya
3. Zaira Fauzia Ikhsani dkk dari Stikes Bina Permata Medika
4. Rizka Oktavania dkk dari IIK Bhakti Wiyata Kediri
5. Dewi Kartika Sari dkk dari Stikes Dr. Soetomo
6. Siti Wahyuni dkk dari APIKES Citra Medika Surakarta
7. Rizqi Rahmawati dkk dari Stikes Mitra Husada Karanganyar
8. Donny dkk dari Stikes A. Yani

Pengumuman : Pemberian MOSI DEBAT akan diposting paling lambat pada 18 Mei 2016

Jika ingin mengetahui nilai bisa klik disini



Demikian penilaian ini dibuat dan keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat. 
Informasi lebih lanjut dapat melalui line official Gebyar Rekam Medis.

Selamat kepada peserta yang telah lolos seleksi. Bagi yang belum lolos tetap semangat dan masih banyak kesempatan yang lain. 




0 komentar :

Posting Komentar

Cancel Reply

Universitas Gadjah Mada